NEWS

Menteri Nusron Pastikan Akan Tindak Pelaku Manipulasi Data Pagar Laut

Manipulasi Data Pagar Laut: Total luas lahan yang dimanipulasi datanya mencapai 581 hektare. Di antaranya, 90 hektare milik PT Cikarang Listrindo (CL), 419 hektare milik PT Mega Agung Nusantara (MAN), dan 72 hektare bidang tanah PTSL yang terbit pada tahun 2021, namun dipindahkan pada tahun 2022 ke area laut. BEKASI, www.indonesiahousing.id  – Menteri Agraria dan […]

Read More
NEWS

Bhumi ATR/BPN, Implementasi Keterbukaan Informasi Publik yang Mendapat Apresiasi Internasional

Bhumi ATR/BPN merupakan implementasi dari Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, yang bertujuan untuk memberikan akses informasi secara transparan kepada masyarakat. JAKARTA, www.indonesiahousing.id – Belakangan ini, Bhumi ATR/BPN semakin ramai diperbincangkan dan banyak diakses oleh masyarakat. Platform yang dikembangkan oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) ini, pertama kali direncanakan […]

Read More
NEWS

Langkah Berani Kementerian ATR/BPN dalam Penanganan Polemik Sertipikat HGB di Atas Laut Tuai Pujian

Berpatokan kepada pembatalan sertipikat Hak Guna Bangunan (HGB) yang terbit di atas laut yang dilakukan oleh Kementerian ATR/BPN, bisa dijadikan sebagai salah satu alat bukti bahwa telah terjadi tindak pidana pemalsuan. JAKARTA, www.indonesiahousing.id – Polemik mengenai sertipikat Hak Guna Bangunan (HGB) yang terbit di atas laut terus bergulir. Terbaru, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan […]

Read More
NEWS

Kolaborasi Menteri PKP dengan Menteri ATR/BPN Siapkan Lahan Perumahan Rakyat

Adanya kerjasama dan kolaborasi antar Kementerian/Lembaga, termasuk anatara Kementerian PKP dan ATR/BPN serta mitra kerja secara bergotong royong diharapkan pembangunan rumah bisa terlaksana dengan baik. Foto: Ristyan/Kompu Kemen PKP). JAKARTA, www.indonesiahousing.id – Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait bersama wakil Menteri PKP Fahri Hamzah mendatangi Menteri ATR / BPN Nusron Wahid di Kantor […]

Read More
NEWS

Lindungi Aset Masyarakat, Tim Tanggap Insiden Siber ATR/BPN-CSIRT Resmi Dibentuk

Launching ATR/BPN-CSIRT di The Opus Grand Ballroom, The Tribrata Dharmawangsa, Jakarta, pada Selasa (25/10). (Foto: istimewa). INDONESIAHOUSING.ID, Jakarta— Cyber threat atau kejahatan siber menjadi salah satu dari tiga ancaman global yang dihadapi penduduk dunia saat ini setelah bio threat dan inequality threat. Untuk mengatasi ancaman siber, Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) bersama […]

Read More