Road to ICFBE 2024: President University Dorong Hubungan Indonesia-Filipina Dipererat
President University (Presuniv) turut berperan dalam memperkuat hubungan Indonesia-Filipina dengan menggelar International Conferenceon Family Business and Entrepreneurship (ICFBE) 2024. JAKARTA, www.indonesiahousing.id – Indonesia–Filipina secara resmi menjalin hubungan diplomatik pada 24 November 1949. Jadi, pada 2024 hubungan diplomatik Indonesia-Filipina akan genap berusia 75 tahun. Dalam tradisi perayaan ulang tahun, usia 75 tahun biasa juga disebut sebagai […]