NEWS

Lindungi Aset Masyarakat, Tim Tanggap Insiden Siber ATR/BPN-CSIRT Resmi Dibentuk

Launching ATR/BPN-CSIRT di The Opus Grand Ballroom, The Tribrata Dharmawangsa, Jakarta, pada Selasa (25/10). (Foto: istimewa). INDONESIAHOUSING.ID, Jakarta— Cyber threat atau kejahatan siber menjadi salah satu dari tiga ancaman global yang dihadapi penduduk dunia saat ini setelah bio threat dan inequality threat. Untuk mengatasi ancaman siber, Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) bersama […]

Read More
HEADLINE NEWS

Hadi Tjahjanto Prioritaskan Kepastian Hukum Tanah Masyarakat di Tengah Ancaman Resesi

Hadi Tjahjanto, Menteri ATR/Kepala BPN.  (foto;istimewa) INDONESIAHOUSING.ID, Yogyakarta – Presiden Joko Widodo menyatakan bahwa dunia dihadapkan dengan adanya ancaman resesi pada tahun 2023 akibat krisis ekonomi global, pangan, hingga energi akibat pandemi Covid-19 dan perang antara Rusia dan Ukraina. Kementerian/lembaga termasuk Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) bersiap agar krisis ekonomi global tersebut […]

Read More
DAERAH

Jaga Ketahanan Pangan, Kementerian ATR/BPN Optimalisasi LSD di Kabupaten Ngawi

Kementerian ATR/BPN dan Pemkab Ngawi sejatinya telah menyepakati luasan LSD kurang lebih 47.991 hektare. Namun, Pemkab Ngawi menginginkan ada perubahan titik pada 5.000 hektare lahan existing yang ditetapkan. (Foto: dok ATR/BPN) INDONESIAHOUSING.ID, Jakarta— Sebagai salah satu upaya pemerintah dalam menjaga ketahanan pangan nasional di masa mendatang lewat penjagaan ekosistem sawah, per Desember 2021 lalu, Kementerian […]

Read More
NEWS

Gandeng IAP, Kementerian ATR/BPN Dorong Kemudahan Berusaha

Penandatanganan MoU dilakukan oleh Sekretaris Jenderal Kementerian ATR/BPN, Himawan Arief Sugoto dan Ketua Umum IAP, Hendricus Andy Simarmata di Aula Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional (STPN), Yogyakarta, pada Jumat (26/08/2022). (Foto: dok ATR/BPN) INDONESIAHOUSING.ID, Yogyakarta— Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menjalin kerja sama dengan Ikatan Ahli Perencanaan Indonesia (IAP) dalam rangka percepatan penyusunan […]

Read More
NEWS

Begini Strategi Hadi Tjahjanto dalam Mengurus Pertanahan dan Tata Ruang

Untuk urusan sertipikat, Menteri Hadi Tjahjanto  sudah menargetkan bahwa sebelum atau berakhirnya tahun 2022 akan ada kota/kabupaten yang sudah berstatus kota/kabupaten lengkap. Artinya seluruh kota/kabupaten itu sudah disertipikatkan tanahnya. (foto: istimewa) INDONESIAHOUSING. ID, Jakarta –  Hadir dalam acara Podkabs (Podcast Kabinet dan Setkab) pada pertenghan Juni 2022 lalu, Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan […]

Read More
NEWS

Menteri Hadi Tjahjanto Gercep Tuntaskan Sengketa Lahan di Kediri

Di Desa Puncu, Menteri ATR/Kepala BPN, Hadi Tjahjanto melihat secara langsung objek dan berdialog dengan subjek dari permasalahan yang terjadi di lahan eks Hak Guna Usaha (HGU). (foto: istimewa). INDONESIAHOUSING.ID, Kediri – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Hadi Tjahjanto bergerak cepat (gercep) dalam menyelesaikan persoalan lahan dengan meninjau langsung lahan eks […]

Read More